Komunitas DJACS Deklarasikan SOLID di AUTO 2000

autoGlobemagz.com- Komunitas Otomotif Djakarta Avanza Community “SOLID” baru ini  melangsungkan Deklarasi di AUTO 2000 Yos Sudarso, Sunter, Jakarta Utara pada Minggu 4 November 2018 pekan lalu.

Ketua DJACS Hendri Gunawan mengungkapkan, Deklarasi ini bertujuan menciptakan kolaburasi antara Toyota dan komunitas pengguna Toyota, Dengan service bersama Toyota serta diadakan Pengecekan Radio Komunikasi oleh RAPI selain itu Komunitas ini berharap akan terjalin kerja sama yang baik antara anggota dengan dealer maupun dengan sesama komunitas lain yang ada di Jakarta maupun di daerah, ujarnya.

Deklarasi ini diihadiri oleh member dan tamu undangan serta perwakilan dari beberapa komunitas yang ada di Jakarta yang tergabung dalam Jakarta All Car Communities khususnya  Toyota Mania (TM), Blue Auto Community (BAC), Toyota Avanza Club Indonesia (TACI), Universal Car Communitie Indonesia (IUCCI), Toyota Agya Club (TAC), Toyota Etios Valco Club Indonesia (TEVCI), DAOR Community, Grey Car Indonesia (GCI), Avanza Owners Indonesia (AVOID) dan lainnya juga dari wilayah lain yang tergabung dalam Avanza Xenia Lintas Komunitas seperti Avanza Batik Communities Indonesia (ABCI-Pekalongan), AXON (Avanza Xenia Owner Ngapak-Purwokerto) .

oleh : DJACS

admin

autoGlobemagz.com adalah situs berita komunitas otomotif untuk Indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *